Paket Wisata Tour Jogja

Paket Wisata Tour Jogja – Yogyakarta merupakan salah satu kota yang sangat menarik untuk di jadikan destinasi wisata. Dikota ini banyak sekali tempat wisata yang bisa dikunjungi mulai dari wisata alam serta wisata bersejarah seperti candi maupun museum. Saat liburan tiba, kota ini dipadati oleh para wisatawan sehingga menyebabkan kota ini menjadi macet. Bagi anda yang ingin berlibur ke kota Yogyakarta namun tidak memiliki banyak waktu untuk mempersiapkannya, jangan khawatir disana banyak jasa yang menawarkan paket wisata salah satunya adalah Jogja Tour Wisata.
Untuk membantu memperlancar liburan anda, Jogja Tour Wisata menawarkan berbagai paket wisata jogja dengan harga yang sangat terjangkau. Paket wisata yang ditawarkan tidak hanya mengunjungi tempat wisata saja, akan tetapi anda juga akan diajak untuk wisata kuliner dikota ini. Jika anda menggunakan jasa dari Jogja Tour Wisata, akan ada banyak paket wisata yang anda pilih, mulai dari paket wisata satu hari, paket wisata dua hari satu malam, paket wisata tiga hari dua malam, serta paket empat hari tiga malam sera paket honeymoon. Selain paket yang sudah disebutkan tadi, anda juga bisa memilih paket tour suka-suka, dimana jika anda memilih paket ini anda bebas menentukan tempat mana saja yang akan dikunjungi dan berapa lama durasi waktu liburan anda di Yogyakarta. Jika anda memerlukan tempat penginapan, kami juga akan memberikan rekomendasi tempat penginapan mulai dari hotel berbintang satu hingga hotel paling bagus yang ada dikota Yogyakarta ini sesuai dengan budget anda.

Berikut ini pilihan paket wisata yang ditawarkan oleh Jogja Tour Wisata :

Paket wisata satu hari
Paket wisata ini cocok untuk anda yang ingin berlibur ke Jogja hanya dengan waktu satu hari. Jika anda memilih paket ini anda dapat mengunjungi beberapa lokasi wisata pilihan yang disediakan oleh Jogja Wisata Tour dalam waktu satu hari. Harga paket satu hari pada Jogja Tour Wisata sangat beragam mulai dari 256.000/pax hingga 359.000/pax.

Paket wisata dua hari satu malam
Jika anda memilih paket ini, anda akan diajak berkeliling Jogja selama dua hari satu malam berdasarkan lokasi pilihan yang telah anda tentukan. Harga paket ini sangat beragam mulai dari 691.000/pax hingga 816.000/pax.

Paket wisata tiga hari dua malam
Jika anda memilih paket ini, anda akan diajak berkeliling Jogja selama tiga hari dua malah dengan lokasi yang sudah anda tentukan. Harga paket ini sangat beragam mulai dari 1.143.000/pax.

Paket wisata empat hari tiga malam
Jika anda memilih paket ini, anda akan diajak berkeliling Jogja selama empat hari tiga malam dengan lokasi yang sudah anda tentukan. Harga paket ini sangat beragam mulai dari 1.429.000/pax hingga 1.728.000/pax.

Paket Honeymoon
Paket Honeymoon yang disediakan oleh Jogja Tour Wisata sangat beragam, mulai dari 1.175.000/pax hingga 3.175.000/org.

 

Bagi anda yang sedang mencari informasi paket wisata Jogja, jangan ragu untuk menghubungi Jogja Tour Wisata melalui kontak yang sudah ada.

Tlogo Putri Kaliurang

Yogyakarta memang menjadi salah satu tujuan tempat wisata yang menarik bagi para wisatawan, apalagi didukung dengan tempat yang strategis, menarik, dan beragam. Tentu dengan hal semacam itu membuat yogyakarta menjadi kota yang sangat menarik dan berkesan bagi para wisatawan. Salah satu tempat wisata yang menarik untuk dikunungi adalah Wisata Danau Buatan (Embung). Embung yang ada di yogyakarta cukup menjadi daya tarik bagi para wisatawan karena harganya yang terjangkau, terlebih Embung yang ada di yogyakarta ini biasanya memiliki ciri khas dan keunikan tersendiri, misalnya berada di atas bukit kapur, atau airnya yang bersumber dari mata air pegunungan. Selain terdapat Embung Nglanggeran, Embung Kleco, Embung Tambak Boyo, dan sebagainya, di Kabupaten Sleman juga terdapat Embung Tlogo Putri yang terdapat di kawasan wisata Tlogo Muncar, kawasan wisata kaliurang.

Seperti kita ketahui kawasan wisata kaliurang memang Luas dan terdapat Banyak tempat wisata yang beragam, mulai dari Wisata Alam, Museum, Hingga Wisata Air terdapat di area ini, salah satunya Destinasi wisata Tlogo Putri terletak di antara perbukitan Gunung Merapi atau berada dekat dengan Taman Nasional Gunung Merapi ini, menyuguhkan pesona yang menyejukkan mata. Dengan tambahan Pepohonan yang tumbuh diatas lahan seluas 2,5 hektare itu, menambah keasrian di sekeliling embung Tlogo Putri. Tlogo Putri yang berada di dalam kawasan wisata Kaliurang ini merupakan wisata air dengan pemandangan alam eksotis.

Sejarah

Tempat Wisata yang dikelola langsung oleh dinas Pariwisata Kabupaten Sleman ini memiliki nama lain Tlogo Muncar, Embung ini dibangun sekitar tahun 2005 dengan memanfaatkan area lembah yang belum dimanfaatkan, yang berada persis di sebelah area parkir kawasan wisata Tlogo Muncar Kaliurang, tujuan dibangunnya Embung ini tidak lain adalah untuk meningkatkan daya tarik wisatawan untuk berkunjung ke kawasan wisata Kaliurang. Area Tlogo  ini dibangun dengan membendung aliran  air yang berasal dari sumber mata air Tlogo Putri dan aliran sungai yang berasal dari Air Terjun Tlogo Muncar. Embung atau telaga buatan ini memiliki luas kurang lebih satu hektar dengan desain persegi panjang dan kedalaman kurang lebih 7 Meter, Disekelilingnya juga telah dibangun pagar pengaman untuk melindungi pengunjung. Dengan air yang jernih dan sejuknya pepohona di sekitar embung, membuat tempat ini sangat recomended untuk kita sambangi.

Gambaran

Meski dengan kawasan yang tidak terlalu luas, pengelola memanfaatkan embung ini sebagai area becak air dan memelihara ikan. pengunjung ditempat ini bisa berkeliling di sekitar embung Tlogo putri dengan menyewa becak air yang sudah disediakan oleh pengelola. Selain bermain becak air, pengunjung juga bisa memanfaatkan playground yang ada di sisi barat Tlogo Putri untuk bermain bersama dan menikmati keindahan alam sekitar kawasan Kaliurang.  Pentas seni rutin juga diselenggarakan di panggung hiburan Embung Tlogo Putri setiap hari minggu untuk meningkatkan daya tarik pariwisata. Biasanya yang dipentaskan adalah kesenian yang berasal dari kabupaten Sleman dan musik dangdut. pertunjukan tersebut gratis untuk umum dan dapat disaksikan oleh siapa saja. Keberadaan pertunjukan tersebut cukup memecah suasana hening kawasan Kaliurang yang nyaman sebagai tempat beristirahat dan menyegarkan pikiran.

Kampung Seni Nitiprayan

Mengunjungi kampung seni sebagai tujuan wisata bisa menjadi salah satu alternatif pengisi waktu liburan. Sebagi kota budaya yogyakarta juga mempunyai sebuah kampung seni, kampung itu sangat terkenal di kalangan para seniman. Bahkan Ada sebuah anekdot yang cukup terkenal di kalangan para Seniman Yogyakarta, anekdot itu berbunyi “Jangan mengaku seniman bila belum pernah tinggal di Kampung Seni Nitiprayan”. Kampung seni itulah julukan yang disandang Kampung Nitiprayan yang berada di desa Ngestiharjo, kecamatan Kasihan,Kabupaten Bantul, Yogyakarta. Sekitar 3 KM ke arah barat daya dari Keraton Yogyakarta. Walaupun jaraknya tidak terlalu jauh dari pusat kota dan sudah terhimpit suasana modernitas kampung ini masih menjunjung nilai kearifan budaya lokal. Hal ini dapat dilihat dari rumah-rumah penduduk yang masih mempertahankan arsitektur jawa dengan bentuk Limasan. Serta terlihatnya Semangat gotong royong serta niali nlilai moral jawa yakni sopan santun dan saling menghormati masih sangat dijunjung tinggi.

Gambaran

Pada mulanya kampung Nitiprayan tidak jauh berbeda dengan kampung lainnya yang berada di wilayah bantul dengan mayoritas penduduknya  yang berprofesi sebagai Petani. Yang menjadi pembeda hanyalah banyaknya Seniman yang tinggal di desa ini. Selain itu sejak zaman dulu kampung ini memang telah dikenal sebagai permukiman para seniman di Yogyakarta. Dengan nuansa seni yang terlanjur melekat di kampung nitiprayan. Kondisi kampung ini berubah derastis setelah masyarakat membuat sebuah terobosan baru dengan mengkolaborasikan sebuah kampung yang sarat nuansa seni. Mulai dari penduduk, lingkungan sekitar, sampai kegiatan keseharian. Dengan berbagai tahapan yang diawali dengan membuat beberapa wadah kesenian, diantaranya Rebana, Angklung, dan Karawitan. Dengan kerja keras dan kerjasama yang baik gagasan untuk membuat kampung Seni dengan media Kampung akhirnya Terealisasi. Dan kini telah banyak pengunjung yang datang ke kampung ini, baik sekedar untuk berwisata maupun juga melihat event-event yang diselenggarakan di tempat ini.

Kesenian

Selain itu di tempat ini juga dibangun sanggar Anak Alam (SALAM). Hal ini betujuan untuk menciptakan kehidupan belajar untuk masyarakat luas dengan proses interaksi  yang terbuka dengan mengutamakan lokalitas dan persahabatan dan lingkungan. Sehingga pengunjung bisa menikmati karya seni di tiap sudutnya. Banyaknya ruang-ruang kreasi yang ada di Nitiprayan seperti Sangkring Art Space atau Jogja Art Relief. Memberi kesempatan bagi para pengunjung Kampung Seni Nitiprayan bisa melihat langsung bagaimana kegiatan seni di desa tersebut. Selain ada Sangkring, di Nitiprayan terdapat berbagai tempat yang berhubungan dengan kegiatan kreatif. Masih ada Rumah Budaya Tembi, Balai Keseharian dan Pemajangan, Jogja Art Lab, Sewon Art Space, dan lain sebagainya yang buat kamu makin penasaran.

Paket Honeymoon 4H3M

[vc_row][vc_column][vc_custom_heading text=”Paket Honeymoon 4H3M” font_container=”tag:h2|font_size:25|text_align:center|color:%23000000″ google_fonts=”font_family:Open%20Sans%3A300%2C300italic%2Cregular%2Citalic%2C600%2C600italic%2C700%2C700italic%2C800%2C800italic|font_style:700%20bold%20regular%3A700%3Anormal”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Pantai Nglambor-Pantai Krakal-Romantic Dinner Bukit Bintang-Hutan Pinus Pengger-Cave Tubing Goa Pindul-Tebing Breksi-Candi Ijo-Pule Payung-Waduk Sermo-Hutan Mangrove-Merapi Park World Landmark-Naik Andong di Malioboro-Shopping Tour

Yogyakarta menyajikan banyak tempat wisata uang romantis untuk anda. Wajib dikunjungi bersama pasangan, apalagi untuk momen HONEYMOON. Bersama JogjaTourWisata, kami akan memepersiapkan paket khusus yang istimewa, menyajikan fasilitas-fasilitas yang spesial untuk anda dan pasangan. Kami akan melayani dengan setulus hati untuk bulan madu anda selama di Jogja.

Mau tempat yang romantis? Atau ingin membekaskan kenangan dan memori terindah dan mengabadikannya dengan foto? Kami siap untuk menyediakannya.  Selain menikmati tempat wisata-wisata yang romantis di kota Jogja, kami akan mengajak anda dan pasangan untuk ROMANTIC DINNER  di restoran pilihan di Jogja. Silahkan cek untuk Harga, Jadwal dan Fasilitas berikut:

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_tta_tabs style=”modern” color=”juicy-pink” alignment=”center” active_section=”1″][vc_tta_section title=”HARGA” tab_id=”1533010077760-c2ac11eb-d925″][vc_column_text]Harga Paket Honeymoon 4H3M #A

Harga Mulai Rp. 3.175.000/org

[/vc_column_text][/vc_tta_section][vc_tta_section title=”INFO” tab_id=”1533263553773-f0e1d772-0378″][vc_column_text]Info

  • Penjemputan : Bandara / Stasiun / Terminal , Dll
  • Tour Tipe : Private Tour
  • Min Pemesanan : 2 Orang/Pax
  • Sistem Pembayaran : Down Payment 30 % – 70 % Pelunasan Setelah Tiba di Jogja

Ketentuan

  • Informasi dan harga yang tercantum di jogjatourwisata.id adalah informasi dan harga yang masih berlaku.
  • Berlaku untuk orang Indonesia dan pemegang KIMS/KITAS.
  • Paket diatas adalah Paket Wisata Private Tour (Tidak digabungkan dengan peserta lain).
  • Harga bisa berubah apabila terjadi perubahan tarif HTM, tarif BBM, tarif rate Hotel atau hal lainnya terkait parawisata
  • Armada yang disediakan All New Avanza,Xenia, Luxio, Isuzu Elf, HIAce, Medium Bus dan Big Bus
  • Request / custom paket wisata Jogja dapat diubah menyesuaikan dengan budget atau rencana wisata anda dengan menghubungi kontak kami

[/vc_column_text][/vc_tta_section][vc_tta_section title=”JADWAL” tab_id=”1533010077760-264d6754-41c3″][vc_column_text]

TOUR ITINERARY

Hari ke-1:
– Jemput bandara / stasiun – Pantai Nglambor
– Makan siang di Bandar Krakal Resto
– Pantai Krakal
– Dinner di Bukit Bintang

Hari ke-2:
– Breakfast Hotel – Wisata Hutan Pinus Pengger
– Cave Tubing Goa Pindul
– Makan Siang di Goa Pindul
– Tebing Breksi
– Sunset Candi Ijo
– Dinner di Amettati Resto

Hari ke -3
– Breakfast Hotel
– Wisata Alam Pule Payung
– Waduk Sermo
– Makan Siang di Top View Resto
– Hutan Mangrove
– Makan malam Oemah Djowo Resto

Hari ke-4
– Breakfast Hotel
– Merapi Park World Landmark
– Makan Siang Kopi Klotok
– Naik Andong di Malioboro
– Shopping Tour Bakpia/Batik/Silver/Jogja Tshirt dll
– Antar kembali ke bandara / stasiun

[/vc_tta_section][vc_tta_section title=”FASILITAS” tab_id=”1533010356745-ebf57bbc-2aaa”][vc_column_text]Includes Paket Honeymoon 4H3M #A

  • Mobil, BBM, Driver
  • Parkir & Retribusi
  • Sewa Andong Malioboro
  • Hotel** 3 malam
  • Makan 10x
  • Romantic Dinner 1x
  • Tiket masuk Obyek wisata dan asuransi
  • Sewa Perahu di Air Terjun Sri Gethuk
  • Transfer In &  Out

Excludes Paket Wisata
• Biaya Pengeluaran Pribadi
• Tambahan Tips Tour Leader
• Tiket Transport dari Kota Asal ke Jogja PP
[/vc_column_text][/vc_tta_section][/vc_tta_tabs][vc_column_text]

Bagi Anda yang sedang mencari paket tour jogja sehari, paket wisata sehari di jogja, paket wisata jogja one day murah untuk keluarga atau rombongan kami siap berapapun jumlah peserta tour 2 orang, 3 orang, 4 orang, 6 orang atapun 300 orang akan kami layani dengan sebaik baiknya, karena kami mempunyai TIM tour planer yang selalu siap melayani paket wisata jogja yang Anda pesan di kami.

Selain paket wisata one day tour jogja, kami juga menyediakan paket wisata jogja 2 hari 1 malam, paket wisata jogja 3 hari 2 malam, dan paket wisata jogja 4 hari 3 malam. Untuk detail semua paket wisata ada di menu dengan nama PAKET WISATA atau bisa klik disini.

[/vc_column_text][vc_single_image image=”1045″ img_size=”medium” alignment=”center”][vc_column_text]

JogjaTourWisata.id adalah penyedia jasa layanan sewa mobil jogja / rental mobil Jogja murah dan melayani paket wisata jogja murah yang murah dan profesional Selengkapnya..

Kantor: Jalan Wahid Hasyim No.38, Dabag, Condongcatur, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281
No.Hp : 0812 4789 2036
Whatsapp : CS1. 0812 4789 2036/ CS2. 0856 2882 387
Email :  jogjatourwisata@gmail.com
Instagram: @jogjatourwisata.id / @wisatajogjahits

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]

Paket Honeymoon 3H2M #A

[vc_row][vc_column][vc_custom_heading text=”Paket Honeymoon 3H2M #A” font_container=”tag:h2|font_size:25|text_align:center|color:%23000000″ google_fonts=”font_family:Open%20Sans%3A300%2C300italic%2Cregular%2Citalic%2C600%2C600italic%2C700%2C700italic%2C800%2C800italic|font_style:700%20bold%20regular%3A700%3Anormal”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Pantai Nglambor- Pantai Ngobaran-Dinner Bukit Bintang-Wisata Hutan Pinus Pengger-Cave Tubing Goa Pindul-Tebing Breksi-Candi Ijo-Dinner di Ametti Resto-Merapi Jeep Lava Tour-Makan Siang Kopi Klothok-Shopping Tour

Yogyakarta menyajikan banyak tempat wisata uang romantis untuk anda. Wajib dikunjungi bersama pasangan, apalagi untuk momen HONEYMOON. Bersama JogjaTourWisata, kami akan memepersiapkan paket khusus yang istimewa, menyajikan fasilitas-fasilitas yang spesial untuk anda dan pasangan. Kami akan melayani dengan setulus hati untuk bulan madu anda selama di Jogja.

Mau tempat yang romantis? Atau ingin membekaskan kenangan dan memori terindah dan mengabadikannya dengan foto? Kami siap untuk menyediakannya.  Selain menikmati tempat wisata-wisata yang romantis di kota Jogja, kami akan mengajak anda dan pasangan untuk ROMANTIC DINNER  di restoran pilihan di Jogja. Silahkan cek untuk Harga, Jadwal dan Fasilitas berikut:

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_tta_tabs style=”modern” color=”juicy-pink” alignment=”center” active_section=”1″][vc_tta_section title=”HARGA” tab_id=”1533010077760-c2ac11eb-d925″][vc_column_text]Harga Paket Honeymoon 3H2M #A

Harga Mulai Rp. 1.450.000/org

[/vc_column_text][/vc_tta_section][vc_tta_section title=”INFO” tab_id=”1533263553773-f0e1d772-0378″][vc_column_text]Info

  • Penjemputan : Bandara / Stasiun / Terminal , Dll
  • Tour Tipe : Private Tour
  • Min Pemesanan : 2 Orang/Pax
  • Sistem Pembayaran : Down Payment 30 % – 70 % Pelunasan Setelah Tiba di Jogja

Ketentuan

  • Informasi dan harga yang tercantum di jogjatourwisata.id adalah informasi dan harga yang masih berlaku.
  • Berlaku untuk orang Indonesia dan pemegang KIMS/KITAS.
  • Paket diatas adalah Paket Wisata Private Tour (Tidak digabungkan dengan peserta lain).
  • Harga bisa berubah apabila terjadi perubahan tarif HTM, tarif BBM, tarif rate Hotel atau hal lainnya terkait parawisata
  • Armada yang disediakan All New Avanza,Xenia, Luxio, Isuzu Elf, HIAce, Medium Bus dan Big Bus
  • Request / custom paket wisata Jogja dapat diubah menyesuaikan dengan budget atau rencana wisata anda dengan menghubungi kontak kami

[/vc_column_text][/vc_tta_section][vc_tta_section title=”JADWAL” tab_id=”1533010077760-264d6754-41c3″][vc_column_text]

TOUR ITINERARY

HARI KE-1:
– Jemput Bandara  / Stasiun
– Pantai Nglambor
– Makan Siang di Bandar Krakal Resto
– Pantai Ngobaran
– Dinner di Bukit Bintang
– Check In Hotel

HARI KE-2:
– Breakfast Hotes
– Wisata Hutan Pinus Pengger
– Cave Tubing Goa Pindul
– Makan Siang di Goa Pindul
– Tebing Breksi
– Sunset Candi Ijo
– Dinner di Ametatti Resto

HARI 3
– Breakfast Hotel
– Merapi Jeep Lava Tour
– The Lost World Castle
– Makan Siang di Kopi Klothok
– Shopping Tour Bakpia/Batik/Silver/T-Shirt
– Pengantaran ke Stasiun/Bandara

[/vc_tta_section][vc_tta_section title=”FASILITAS” tab_id=”1533010356745-ebf57bbc-2aaa”][vc_column_text]Includes Paket Honeymoon 3H2M #A

  • Mobil, BBM, Driver
  • Parkir & Retribusi
  • Hotel** 2 malam
  • Makan 7x
  • Sewa Jeep Merapi
  • Tiket masuk Obyek wisata dan asuransi
  • Transfer In & Out

Excludes Paket Wisata
• Biaya Pengeluaran Pribadi
• Tambahan Tips Tour Leader
• Tiket Transport dari Kota Asal ke Jogja PP
[/vc_column_text][/vc_tta_section][/vc_tta_tabs][vc_column_text]

Bagi Anda yang sedang mencari paket tour jogja sehari, paket wisata sehari di jogja, paket wisata jogja one day murah untuk keluarga atau rombongan kami siap berapapun jumlah peserta tour 2 orang, 3 orang, 4 orang, 6 orang atapun 300 orang akan kami layani dengan sebaik baiknya, karena kami mempunyai TIM tour planer yang selalu siap melayani paket wisata jogja yang Anda pesan di kami.

Selain paket wisata one day tour jogja, kami juga menyediakan paket wisata jogja 2 hari 1 malam, paket wisata jogja 3 hari 2 malam, dan paket wisata jogja 4 hari 3 malam. Untuk detail semua paket wisata ada di menu dengan nama PAKET WISATA atau bisa klik disini.

[/vc_column_text][vc_single_image image=”1045″ img_size=”medium” alignment=”center”][vc_column_text]

JogjaTourWisata.id adalah penyedia jasa layanan sewa mobil jogja / rental mobil Jogja murah dan melayani paket wisata jogja murah yang murah dan profesional Selengkapnya..

Kantor: Jalan Wahid Hasyim No.38, Dabag, Condongcatur, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281
No.Hp : 0812 4789 2036
Whatsapp : CS1. 0812 4789 2036/ CS2. 0856 2882 387
Email :  jogjatourwisata@gmail.com
Instagram: @jogjatourwisata.id / @wisatajogjahits

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]

Paket Honeymoon 2H1M #A

[vc_row][vc_column][vc_custom_heading text=”Paket Honeymoon 2H1M #A” font_container=”tag:h2|font_size:25|text_align:center|color:%23000000″ google_fonts=”font_family:Open%20Sans%3A300%2C300italic%2Cregular%2Citalic%2C600%2C600italic%2C700%2C700italic%2C800%2C800italic|font_style:700%20bold%20regular%3A700%3Anormal”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Pinus Pengger – Tebing Breksi – Candi Ijo – Romantic Dinner

Tamansari -Gumuk Pasir-Taman Sari- Pantai Parangtritis -Shopping Tour

Mau tempat yang romantis? Atau ingin membekaskan kenangan dan memori terindah dan mengabadikannya dengan foto? Kami siap untuk menyediakannya.  Selain menikmati tempat wisata-wisata yang romantis di kota Jogja, kami akan mengajak anda dan pasangan untuk ROMANTIC DINNER  di restoran pilihan di Jogja. Silahkan cek untuk Harga, Jadwal dan Fasilitas berikut:

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_tta_tabs style=”modern” color=”juicy-pink” alignment=”center” active_section=”1″][vc_tta_section title=”HARGA” tab_id=”1533010077760-c2ac11eb-d925″][vc_column_text]Harga Paket Honeymoon 2H1M #A

Harga Mulai Rp. 2.691.000/couple

[/vc_column_text][/vc_tta_section][vc_tta_section title=”INFO” tab_id=”1533263553773-f0e1d772-0378″][vc_column_text]Info

  • Penjemputan : Bandara / Stasiun / Terminal , Dll
  • Tour Tipe : Private Tour
  • Min Pemesanan : 2 Orang/Pax
  • Sistem Pembayaran : Down Payment 30 % – 70 % Pelunasan Setelah Tiba di Jogja

Ketentuan

  • Informasi dan harga yang tercantum di jogjatourwisata.id adalah informasi dan harga yang masih berlaku.
  • Berlaku untuk orang Indonesia dan pemegang KIMS/KITAS.
  • Paket diatas adalah Paket Wisata Private Tour (Tidak digabungkan dengan peserta lain).
  • Harga bisa berubah apabila terjadi perubahan tarif HTM, tarif BBM, tarif rate Hotel atau hal lainnya terkait parawisata
  • Armada yang disediakan All New Avanza,Xenia, Luxio, Isuzu Elf, HIAce, Medium Bus dan Big Bus
  • Request / custom paket wisata Jogja dapat diubah menyesuaikan dengan budget atau rencana wisata anda dengan menghubungi kontak kami

[/vc_column_text][/vc_tta_section][vc_tta_section title=”JADWAL” tab_id=”1533010077760-264d6754-41c3″][vc_column_text]

TOUR ITINERARY

Hari ke-1:
– Jemput bandara / stasiun
– Tebing Breksi
– Candi Ijo
– Makan siang di Local Resto
– Pinus Pengger
– Romantic Dinner
– Check in Hotel

Hari ke-2:
– Breakfast Hotel, Check out Hotel
– Tamansari
– Gumuk Pasir
– Parangtritis
– Makan Siang diLocal Resto
– Shopping tour Batik/Silver/Bakpia/Jogja tshirt dll
– Antar kembali ke bandara / stasiun

[/vc_tta_section][vc_tta_section title=”FASILITAS” tab_id=”1533010356745-ebf57bbc-2aaa”][vc_column_text]Includes Paket Honeymoon 2H1M

  • Mobil, BBM, Driver
  • Parkir & retribusi
  • Hotel** 1 malam include room decor
  • Romantic Dinne
  • Tiket masuk Obyek wisata dan asuransi
  • Transfer In & Out

Excludes Paket Wisata
• Biaya Pengeluaran Pribadi (Makan, Toilet, Spot Foto, dll)
• Tambahan Tips Tour Leader
• Tiket Transport dari Kota Asal ke Jogja PP
[/vc_column_text][/vc_tta_section][/vc_tta_tabs][vc_column_text]

[/vc_column_text][vc_single_image image=”1045″ img_size=”medium” alignment=”center”][vc_column_text]

JogjaTourWisata.id adalah penyedia jasa layanan sewa mobil jogja / rental mobil Jogja murah dan melayani paket wisata jogja murah yang murah dan profesional Selengkapnya..

Kantor: Jalan Wahid Hasyim No.38, Dabag, Condongcatur, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281
No.Hp : 0812 4789 2036
Whatsapp : CS1. 0812 4789 2036/ CS2. 0856 2882 387
Email :  jogjatourwisata@gmail.com
Instagram: @jogjatourwisata.id / @wisatajogjahits

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]

Taman Hutan Raya Gunung Bunder

Selain wisata Gua dan Pantainya Gunung kidul juga punya tempat wisata berupa Hutan yang layak untuk kita kunjungi, sesekali berwisata di Hutan merupakan pilihan yang tepat untuk  mengisi liburan atau sekedar untuk menghilangkan penat. Salah satu tempat wisata yang menawarkan tempat wisata petualangan adalah Taman Hutan Raya (TAHURA) Bunder.  Taman Hutan Raya (TAHURA) ini terletak di Desa Gading, Kecamatan Playen, Kabupaten Gunung Kidul Provinsi D.I Yogyakarta.

Berawal pada tahun 1960-an, yang mana hutan ini mengalami kerusakan ekosistem dan Geografis, yang diakibatkan oleh kegiatan eksploitasi hutan yang berkepanjangan pada zaman penjajahan Jepang, yang menyisakan daerah berbatu yang tandus dan Gersang.

Taman Hutan Raya (TAHURA)

di resmikan pada Desember 2012 oleh Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Bowono X , berada di kawasan Konservasi Hutan Bunder, dengan luas 634 Hektar. Kawasan Tahura ini masih digunakan untuk Konservasi (Penelitian) bagi para peneliti yang berasal dari Yogyakarta maupun luar Yogyakarta. Keragaman Flora dan Fauna yang terdapat di tempat ini menarik para peneliti untuk melakukan penelitian di tempat ini. Dengan tambahan Sungai Oya yang mengalir di sepanjang hutan, semerbak aroma harum dari tumbuhan kayu putih, dan penangkaran Rusa. Perpaduan yang sangat menarik untuk menyambut wisatawan yang datang ke Tahura ini. Selain itu, Wisatawan juga bisa mengunjungi Sendang Mole dan Pabrik penyulingan Kayu Putih yang berdiri sejak tahun 1980-an.

Rencana

akan di kembangkan menjadi 3 Zona. Zona I terdiri dari atraksi gajah, areal cycling, camping ground, kuliner gantung dan cultur show. Yang Ke II terdiri dari research centre, pabrik minyak kayu putih, persemaian dan pusat indukan rusa. Terakhir yang ke  III terdiri dari penangkaran reptil, taman burung, koleksi satwa dan agroforestry, arboretum dan plaebotani karst.

Selain sebagai tempat wisata alam, pengunjung juga menjadikan tempat ini sebagai tempat untuk berburu foto Prewedding yang ikonik, dengan iringan pemandangan pepohonan yang menjulang tinggi menjadikan moment di tempat ini menjadi lebih sempurna untuk dikunjungi oleh siapapun.

7 Goa Tersembunyi di Yogyakarta

Bagaimana kamu mendeskripsikan Yogyakarta? Atau kamu Punya kesan tersendiri mengenai wilayah yang akrab dipanggil Jogja ini? Sudah menjadi rahasia umum jika Jogja memang ngangenin. Siapa pun yang pernah berkunjung ke kota Gudeg ini pasti berharap bisa kembali ke jogja di waktu mendatang! Hal ini lumrah karena Jogja memiliki segudang spot wisata yang memiliki ciri khasnya sendiri. Mulai dari Malioboro, Keraton Jogja hingga Alkid (alun-alun selatan), semuanya bisa dikunjungi di kota ini! Namun, dari puluhan bahkan ratusan spot wisata menarik yang sudah ngehits dan menjadi destinasi banyak wisatawan, masih ada beberapa tempat asik yang (mungkin) masih belum menyita banyak perhatian. Sama seperti spot wisata lain di Jogja, tempat-tempat di bawah ini juga Instagrammable banget, lho! Spot-spot ini bak surga tersembunyi di Yogyakarta yang wajib kamu kunjungi deh!  7 Goa Tersembunyi di Yogyakarta . Penasaran dengan spot-spot gua menarik tersebut? berikut daftar gua menarik yang telah jogjatourwisata rangkum untuk kamu kunjungi.

  1. Gua Kidang Kencana

Gua Kidang Kencana

Berada di Kabupaten Kulonprogo ini sangat cocok bagi pengunjung yang ingin berwisata sekaligus berpetualang. Gua ini memiliki panjang lorong kurang lebih 350 meter lengkap dengan sungai bawah tanahnya. Dengan mulut gua yang selebar 2 meter, akan menyambut wisatawan yang datang ke gua ini. di dalam gua ini Wisatawan akan disuguhkan dengan keindahan stalaktit  dan stalagmit yang masih terjaga alami di dalam goa. Meskipun Wisatawan yang masuk ke tempat ini sudah dibekali dengan pengaman, wisatawan tetap dituntut untuk selalu waspada dan berhati-hati, karena sempitnya gua dan rute batuan yang licin.

 

  1. Gua Kiskendo

gua kiskendo

Gua dengan panjang 1,5 Kilometer ini berada di Desa Jatimulyo, Kecamatan Girimulyo, Kabupaten Kulon Progo. Tidak berbeda jauh dengan gua-gua pada umumnya, yang membuat tempat ini. Istimewa ini adalah adanya legenda atau kisah tentang tokoh pewayangan yang terpahat di tembok batu di dekat mulut gua. Setelah memasuki gua pengunjung akan disuguhi pemandangan indah berupa  stalaktit dan stalagmit yang menghiasi dinding-dinding gua.

 

  1. Gua Rancang Kencono

Gua Rancang Kencono

Gua yang berada di kawasan pegunungan karst kabupaten gunungkidul ini sangat menarik untuk kita kunjungi, karena gua ini mempunyai keistimewaan yang tidak dapat kita temukan di tempat lain. Sebelum masuk ke dalam gua pengunjung akan disambut oleh sebatang pohon Klumpit  yang tingginya sudah melampaui atap gua. Untuk masuk ke dalam gua pengunjung cukup menuruni beberapa anak tangga yang terbuat dari susunan batu. Pada gua ini mempunyai keunikan dan keistimewaan yaitu berupa adanya ruangan lapangan seluas 20 m x 20 m dengan ketinggian 12 meter yang sering digunakan untuk berbagai acara.

  1. Goa Cerme

goa cerme

Gua yang berada di bantul ini cukup terkenal dengan sejarahnya yang kerap dijadikan tempat bertemunya para wali songo. Selain dari sisi sejarahya gua ini juga memiliki keindahan yang menarik bagi kamu yang suka memacu adrenalin, berupa jalur sepanjang 1,5 Km dengan jalur yang sempit dan lembab lengkap dengan stalaktit dan stalakmit yang menempel pada dinding-dinding gua.

  1. Goa Sriti

goa sriti

Buat kamu yang suka dengan sejarah bangsa dan sekalligus ingin berwisata alam, kamu bisa mengunjungi goa sriti ini, di goa ini kamu bisa menyaksikan secara langsung saksi bisu perjuangan pangeran diponegoro melawan kolonial belanda. Keindahan Goa Sriti tak kalah dengan keindahan goa-goa lainnya seperti Goa Pindul, Goa Jomblang dll. Di Goa Sriti juga terdapat stalagtit dan stalagmit yang menghiasi dinding goa. Anda dapat susur goa disini dengan jasa pemandu atau juru kunci yang akan menjelaskan segala seluk beluk yang ada di Goa Sriti ini.

  1. Goa Jepang

goa jepang bantul

Peninggalan Jepang ini berada di kawasan wisata kaliurang, dengan jumlah 25 unit gua yang saling berhubungan antara satu dengan yang lainnya. Goa peninggalan Jepang ini terlihat sangat eksotis. Letaknya yang berada di pegunungan membuat udara di tempat ini terasa sangat sejuk. Apalagi, pengunjung dapat melihat kawanan monyet, dan keindahan Gunung Merapi dari dekat.

  1. Goa Selarong

goa selarong

Gua dengan bentuk seperti sebuah cekungan ini memiliki lebar sekitar 3 meter dengan tinggi 2 meter dan dalam 3 meter, gua ini memiliki 2 buah gua yang saling berdampingan dan sarat akan sejarah. Goa yang terletak di wilayah Pajangan Bantul Yogyakarta. Berada di perbukitan kapur setinggi kurang lebih 35 meter dengan dipenuhi pepohonan yang lebat. Letak goa Selarong ini sangat curam dengan kemiringan sekitar 45 derajat, untuk sampai ke  lokasinya, kamu harus meniti anak tangga sejauh kurang lebih 400 meter. Keindahan alam di sekitar gua ini juga gak kalah apik dan menarik.

7 Spot Klasik Yogyakarta yang Instagenik

Selfie atau Swafoto sepertinya sudah menjadi hal wajib bagi Generasi Milenial ketika berkunjung ke salah satu tempat wisata atau suatu acara. Bahkan sampai lupa untuk menikmati tempat Wisatanya. Kota Gudeg ini menyediakan berbagai tempat menarik yang tentunya bisa untuk menghabiskan masa liburanmu. Beragam lokasi menarik bisa dikunjungi mulai dari Wisata Edukasi, Wisata Budaya, Wisata Alam dan lain sebagainya. Satu hal yang tidak bisa kita dapatkan di tempat lain ketika di Jogja adalah suasana klasik yang masih kental di beberapa tempat. Hal ini tidak bisa terlepas dari sejarah masa lalu kota ini yang merupakan ibukota kerajaan Mataram. Beberapa peninggalan dari jaman kolonial Belanda pun bisa menjadi objek foto yang menarik dari zaman dahulu, yang bisa kamu tuangkan melalui foto. Nah kalau kamu mau tetep eksis dan dan bisa asik untuk jalan-jalan sambil belajar sejarah. Berikut   Spot Klasik Yogyakarta yang wajib kamu kunjungi! termasuk buat kamu yang hobi fotografi.

  1. Kraton NgaYogyakarta Hadiningrat

Kraton Ngayogyakarta

Sudah sampai Yogyakarta tapi tak ke keraton Ngayogyakarta Hadiningrat rasanya kurang afdol kalau tidak mengunjungi dan menikmati suasana di tempat satu ini. Walaupun tak semua area keraton terbuka untuk umum, namun kamu sudah bisa melihat sisi klasik dan antiknya istana Sultan Jogja ini. Jika bertepatan dengan jadwal acara tertentu, kamu bisa turut serta menyaksikan pertunjukan tari, gamelan, atau drama tradisional. Kalau mau selfie dan menambah koleksi foto, boleh-boleh aja, asalkan tetap menjaga sopan santun ya!

 

  1. Plengkung Wijilan

plengkung wijilan

Plengkung wijilan sebenarnya bernama asli “Plengkung Trunasura” namun karena susah diingat. Warga masyarakat menyebutnya dengan Plengkung wijilan agar lebih mudah diingat dan memang lokasinya yang dekat dengan tempat berjualan Gudeng Wijilan yang legendaris dan sudah tersohor sejak lama. Plengkung wijilan ini berada di ruas jalan sebelah timur keraton Yogyakarta, Hingga kini, Plengkung Wijilan masih berfungsi sebagai sarana lalu lintas di dalam benteng, atau njeron Benteng dan sangat cocok sebagai spot foto yang apik dan menawan.

 

  1. Masjid Gedhe Mataram Kotagede

Masjid Gedhe

masjid di Kotagede ini adalah masjid yang tertua di Yogyakarta. Maka tak heran, jika arsitektur masjid di kota tua ini juga menampakkan ornamen khas Hindu Budha. Masjid Gedhe Mataram di Kotagede ini lokasinya berdekatan dengan makam raja-raja Mataram Imogiri. Cuma dengan bermodal otot kaki, kamu udah bisa dapat buanyak banget spot-spot kuno buat jadi latar selfie.

 

  1. Museum Benteng Vredeburg

benteng vredeburg

Jika kamu ingin berfoto dengan gaya klasik ala-ala negeri Belanda, kamu bisa datang ke museum ini. Bangunan peninggalan belanda ini adalah bangunan yang tertua di kawasan Nol Kilometer. Bangunan yang sudah beralih fungsi ini berada di Jl. Maliboro. Bangunan ini sangat lekat dengan bangunan Belanda karena memang dulunya digunakan oleh Belanda. Kala itu dijadikan sebagai markas kemudian diambil alih oleh pemerintahan Jogja. Lalu oleh pemerintah Jogja digunakan untuk menyimpan barang-barang dan akhirnya menjadi museum.

 

  1. Pabrik Gula Madukismo

madukismo

Pabrik gula ini berupa sebuah bangunan tua yang mempunyai arsitektur unik khas bangunan pabrik tempo dulu. Dengan mesin-mesin, rel kereta, dan lori yang tak kalah tuanya yang cocok digunakan sebagai background berfoto. Di pabrik ini juga terdapat paket agrowisatanya loh, yang akan mengajak pengunjung untuk mengelilingi pabrik gula tua ini serta melihat-lihat proses pembuatan gula. Bahkan pengunjung bisa naik kereta api tua, melintasi rel-rel yang tak kalah tuanya di sekitar pabrik.

 

  1. Taman Sari Yogyakarta

taman sari

Taman yang sudah terkenal ini instagenik ini konon dibangun oleh Sri Sultan Hamengku Buwono I sebagai tempat peristirahatan para istri, selir, dan putri raja. Dengan spot andalan di tempat ini adalah Kolam pemandian yang berada di tengah Taman Sari, tapi spot ini bukan satu-satunya yang instagenik. Pengunjung juga bisa mojok di manapun di kawasan Taman Sari ini, dan tetep dapet view jadul yang keren.

  1. Museum Sonobudoyo

museum sonobudoyo

Museum yang banyak menyimpan barang-barang peninggalan peradaban jawa dari zaman dahulu ini memiliki arsitektur jawa berupa bangunan rumah joglo yang khas dan klasik dan unik. Di tempat ini pengunjung bisa berfoto dan Melihat satu demi satu barang-barang yang terjaga dan terawat rapi. Membuat pengunjung berdecak kagum akan kemampuan dan keterampilan orang-orang Jawa zaman old.

Petualangan Seru di Hutan Wanagama

Hutan Wanagama

Bagi kamu yang berjiwa petualang sekaligus pecinta alam, maka hutan wanagama ini wajib untuk dikunjungi. Wisata hutan wanagama adalah salah satu wisata di gunung kidul yang masuk kategori wisata alam. Wisata hutan ini sebenarnya berupa wisata buatan, karena dahulunya tempat ini adalah tempat yang kering dan tandus yang diakibatkan oleh banyaknya penebangan liar pada tahun 60an. Kemudian baru digalakkan dan dilakukan penghijauan pada tahun 1964 oleh pihak Fakultas Kehutanan Universitas Gadjah Mada. Masyarakat setempat yang sadar akan pentingnya menjaga kelestarian alam.

Selain menikmati keindahan panorama dengan berbagai jenis tanaman hutan yang asri. Kamu juga bisa merasakan sensasi berpetualang menelusuri hutan seluas 600 hektar ini. Di hutan ini kita akan merasakan berjalan di sebuah miniatur hutan yang berisikan berbagai jenis tanaman yang berasal dari berbagai daerah, mirip suasana seperti di kebun raya Bogor. Di hutan ini pengunjung akan melihat berbagai jenis pepohonan dimulai ketika memasuki kawasan hutan ini. Hutan Wanagama ini memiliki koleksi lebih dari 550 jenis tanaman, seperti pohon akasia, pohon kayu putih, pinus, eboni, cendana, murbei, dan tentunya pohon budidaya khas gunung kidul berupa pohon jati.

Gambaran

Di hutan ini pengunjung juga bisa bertemu dengan beberapa jenis binatang unggas, kera, serta beberapa jenis binatang reptil khas penghuni hutan. Disini kamu juga bisa melakukan kegiatan camping bersama teman dan sahabat, tapi jangan sampai merusak keindahan alam yang ada. Dan untuk yang hobi fotografi atau sekedar selfie, banyak spot keren yang bisa diburu disini. Udara di tempat ini juga masih terasa sejuk dan segar. Karena hutan wanagama ini dialiri oleh tiga aliran sungai yaitu Sungai sendang Ayu, Sungai Oya, dan Sungai Banyu Tibo. Hutan wanagama ini juga merupakan sebuah perwujudan dari bentuk kepedulian kepada alam.

Di dalam kawasan hutan ini terdapat sebuah pendopo yang banyak digunakan untuk berbagai jenis kegiatan dan juga berfungsi sebagai tempat beristirahat bagi para wisatawan. Di tempat ini juga terdapat sarana permainan outbound, tempat perkemahan, dan saran pendukung lainnya guna kenyamanan pengunjung. Selain itu ketika kamu melakukan petualangan di hutan ini kamu akan menemukan sebuah grojogan cantik bernama “Air Terjun Tahunan”. Grojogan ini bisa kamu temui setelah menyusuri jalan di pinggiran sungai oya, nah asik dan seru bukan?

Jadi rasa letih setelah berkeliling hutan yang cukup luas ini akan terbayar dengan kepuasan yang didapatkan. Tertarik untuk menikmati suasana alam yang indah dan lebih dapat menghargai alam. Silahkan untuk mencoba berkunjung ke Wisata Hutan Wanagama.