Jip Gumuk Pasir, Menikmati Hamparan Pasir dan Laut – Tidak hanya di Merapi aja lho guys yang ada wisata jip nya. Di Bantul juga ada nih wisata jip Gumuk Pasir. Kamu akan diajak berkeliling menikmati indahnya pantai yang ada di Bantul dan juga tempat wisata lainnya. Beda dengan wisata jeep Merapi yang menyuguhkan kemegahan Gunung Merapi, jip Gumuk Pasir akan menyuguhkan hamparan pasir, pantai bahkan sunset. Seru bukan?
Berikut paket wisata jelajah pesisir Gumuk Pasir offroad :
-
Paket 140rb/orang
- Penjemputan di meet point Pantai Goa Cemara
- Pesona Pengklik
- Pantai Samas
- Kebun Buah Naga, Menara Mercusuar dan Pantai Pandansari
- Kembali ke meet point Pantai Goa Cemara
- Include free: Air Mineral
- Tiket masuk di jalur obyek wisata yang dilewati
- Coffee Break di Goa Cemara (finish)
Peserta minimal 7 orang, dibawa dengan 2 jip wisata
-
Paket 180rb/orang
- Penjemputan di meet point Jl Parangtritis
- Menuju Pegunungan Kidul via Jl Parangtritis
- Puncak Surocolo dan atau Goa Jepang atau Watu Lumbung
- Bukit Paralayang
- Air terjun Parang Endog
- Pantai Parangtritis
- Pantai Parangkusumo
- Gumuk Pasir
- Laguna Depok
- Include free: Air Mineral
- Tiket masuk di jalur obyek wisata yang dilewati
- Coffee Break di Paralayang atau Laguna Depok (finish)
Peserta minimal 7 orang, dibawa dengan 2 jip wisata
Durasi 1.5 – 2 jam, peserta bebas meminta berhenti untuk berfoto di track spot atau area yang dilewati.
Baca Juga :"Lava Tour Merapi, Menguji Adrenalin Dengan Jeep Offroad".
-
Paket 260rb/orang
- Penjemputan di meet point Jl Parangtritis
- Menuju Pegunungan Kidul via Jl Parangtritis
- Puncak Surocolo dan atau Goa Jepang atau Watu Lumbung
- Bukit Paralayang
- Air terjun Parang Endog
- Pantai Parangtritis
- Pantai Parangkusumo
- Gumuk Pasir
- Laguna Depok
- Pesona Pengklik
- Pantai Samas
- Kebun Buah Naga, Menara Mercusuar dan Pantai Pandansari
- Pantai Goa Cemara
- Kembali ke meet point via jalur umum
- Include free: Air Mineral
- Tiket masuk di jalur obyek wisata yang dilewati
- Coffee Break di Paralayang atau Laguna Depok
Peserta minimal 3 orang ( diangkut dalam satu jip wisata )
Durasi 2-4 jam, peserta bebas meminta berhenti untuk berfoto di track spot atau area yang dilewati.
-
Paket Jip Wisata 330rb/orang
- Penjemputan di meet point Jogja Kota (hotel, stasiun, rumah makan)
- Kawasan Wisata Songgolangit Mangunan
- Batik Giriloyo
- Makam Raja-raja Mataram Imogiri
- Menuju Pegunungan Kidul
- Puncak Surocolo dan atau Goa Jepang atau Watu Lumbung
- Bukit Paralayang
- Air terjun Parang Endog
- Pantai Parangtritis
- Pantai Parangkusumo
- Gumuk Pasir
- Laguna Depok
- Kapal jungkung ke Ekowisata Mangrove Baros
- Pantai Samas
- Kebun Buah Naga, Menara Mercusuar dan Pantai Pandansari
- Pantai Goa Cemara
- Kembali ke meet point via jalur umum
- Include free: Air Mineral
- Tiket masuk di jalur obyek wisata yang dilewati
- Coffee Break di Mangunan dan Paralayang atau Laguna Depok
- Makan siang atau sore prasmanan ikan bakar di Pantai Goa Cemara
Peserta minimal 3 orang ( diangkut dalam satu jip wisata )
Durasi 3-5 jam, peserta bebas meminta berhenti untuk berfoto di track spot atau area yang dilewati.
Ketentuan Umum Jip Wisata Jogja :
*) Harga paket fleksibel menyesuaikan waktu, budget dan durasi peserta
*) Meet point maksimal area Jogja Kota
*) Konfirmasi acara minimal 2 hari sebelum hari H, seminggu sebelum hari H untuk peserta dalam jumlah banyak.
*) Pemberhentian di kawasan terkena parkir dibebankan kepada peserta
*) Driver berhak mengubah jalur dengan penyesuaian karena pertimbangan safety dan kondisi alam
Sumber :gumukpasir.com
Untuk menikmati sunset kamu bisa berkunjung pada waktu sore hari. Wisata jip ini akan mengantarkanmu ke spot sunset di pantai. Kamu akan disuguhkan sunset yang sangat indah di pantai ini. Jadi, kapan kamu berkunjung ke Gumuk Pasir? Apabila kamu ingin berkunjung ke tempat wisata yang ada di Bantul dengan mudah dan hemat, bisa memesan paket wisata jogja di Jogjatourwisata.